425 gram jagung manis pipilan
750 ml air
400 gram udang, buang kepala
½ butir kelapa setengah tua
10 buah belimbing sayur, potong-potong
1 batang daun bawang, iris tipis
20 helai daun kemangi, siangi
8 buah bawang merah, iris halus
2 buah jeruk nipis, ambil airnya
2.Haluskan :
3 buah cabai merah
15 buah cabai rawit
1 sendok garam
3.Cara Membuat :
Kelapa, kupas kulit, parut panjang
Rebus jagung sampai matang.
Masukkan bumbu halus, udang, kelapa, belimbing, daun bawang, kemangi, dan bawang merah. Masak sampai matang.
Sebelum diangkat masukkan air jeruk nipis.
sepertinya masakan ini belum saya kenal , enak gak rasanya mas
ReplyDeletehhe silahkan di coba mas, semoga saja mantap :D
Deleteyaah, siapa yang buat mas, kalau mas yang buat saya yang icip lah, hehe
DeleteWah enak nih kayaknya Resep Binte Biluhutanya, tapi kelihatannya pedes nih, sip deh perlu dicoba nih hehe...
ReplyDelete